PURPOSE / KEGUNAAN :

General surface cleaner adalah pembersih serba guna untuk metal / baja / aluminium / stainless steel / chrom / keramik / kaca mobil / electroplating / cat epoxy dan lainnya untuk membersihkan permukaan dari lapisan tipis karat, bekas air mengering, lapisan kotoran air dan lainnya, yang akan menghasilkan permukaan yang bersih cemerlang.

CARA PEMAKAIAN

Dengan kain, kuas plastik, disemprot atau dicelupkan untuk keperluan pembersihan permukaan secara umum.

  • Menggunakan kain lap, kuas , kemudian digosok ke permukaan metal yang akan dibersihkan selama ± 5 menit, permukaan akan bersih dan bebas dari kotoran. Pemakaian ± 12 m2 / kg.

  • Spray selama 20 menit dengan pemakaian ± 8 m2 / kg pada stainless steel dan lainnya akan menghasilkan permukaan bersih dan terang.

  • Pencelupan selama 20 menit pada permukaan stainless steel dan lainnya akan menghasilkan permukaan bersih dan terang bebas dari kotoran.

  • Bilas semua permukaan yang sudah dibersihkan menggunakan air bersih.

Menjual Pembersih Logam & Layanan Industrial

PT. Mulyamandiri Jaya Sentosa
Kami adalah perusahaan yang melayani berbagai industri menggunakan Proses Pipa Stainless Steel dan Peralatan Stainless Steel.

Kami menyediakan berbagai pembersih permukaan logam untuk digunakan dalam segala jenis tujuan untuk membersihkan permukaan dalam dan luar dari Stainless Steel dan logam lainnya.

Produk kami untuk menjaga kebersihan peralatan berharga Anda dari lapisan tipis karat, jejak minyak / gemuk, emulsi pengeboran, kontaminasi besi, skala oksida, lapisan skala produk yang tersisa dan lainnya